Sejumlah Hotel di Sulsel Tutup Sementara

127
Suasana di depan salah satu hotel di Makassar, yang sementara waktu tutup sebagai dampak pandemi Covid-19, Kamis (2/4/2020). Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sulawesi Selatan, Anggiat Sinaga menyebutkan, mulai Rabu (1/4/2020) ini, tercatat 29 hotel di Sulsel menghentikan operasionalnya untuk sementara waktu terkait Covid-19 yang juga berimbas turunnya tingkat hunian. POTO & TEKS : MASYUDI FIRMANSYAH/BISNIS SULAWESI